Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Daftar Harga Tiket Indonesia vs Jepang di GBK, Lengkap dengan Cara Belinya

Timnas Indonesia akan menjamu timnas Jepang di lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026, berikut adalah daftar harga tiket dan cara belinya.
Timnas Indonesia/PSSI
Timnas Indonesia/PSSI

Cara beli tiket nonton Indonesia vs Jepang di GBK

Langkah 1: Daftar Garuda ID

  • Buka situs resmi Kita Garuda ID https://kitagaruda.id 
  • Kemudian klik tiga garis di pojok kiri atas layar Pilih "Daftar Garuda ID" atau langsung akses https://garuda-id.kitagaruda.id/sign-up 
  • Masukkan email dan kata sandi dan klik "Daftar"
  • Setelah itu masukkan kode OTP yang dikirimkan ke email terdaftar dan klik "Verification"
  • Kemudian lanjut melakukan registrasi pengenalan wajah dengan klik "Warga Negara Indonesia" atau "Bukan Warga
  • Negara Indonesia"
  • Unggah Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau paspor
  • Isi data diri lengkap sesuai KTP yakni nama lengkap, nomor identitas kependudukan (NIK), nomor ponsel, tanggal lahir
  • Selanjutnya pilih "Lanjut"
  • Kemudian unggah swafoto atau selfie untuk registrasi pengenalan wajah
  • Jangan lupa centang pernyataan persetujuan dan klik "Lanjut"
  • Setelah semua proses selesai, tunggu verifikasi pendaftaran diterima

Cara Beli Tiket Indonesia vs Jepang

  • Masuk ke aplikasi Livin' by Mandiri di ponsel anda Klik menu Sukha dan pilih banner Timnas Indonesia
  • Pilih pertandingan yang anda mau dan masuk ke halaman pemesanan
  • Pastikan anda sudah membaca syarat dan ketentuan, lalu klik "Book Now"
  • Isi Garuda ID sesuai dengan data diri anda dan klik "Confirm"
  • Pilih jumlah tiket, kategori, dan seat
  • Lengkapi data diri anda, lengkap dengan Garuda ID dan pilih "Confirm Details"
  • Masuk ke halaman pembayaran dan klik "Pay"
  • Pilih sumber dana (Tabungan, Kartu Kredit, Paylater) dan masukkan PIN
  • Bila berhasil, e-ticket akan langsung dikiriman ke email yang sudah terdafta
Halaman
  1. 1
  2. 2

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper